Seperti telah disinggung di awal, untuk mulai menulis dan menjalankan program python, Kamu bisa secara langsung di shell atau terminal, Integrated Development Environment (IDE), Text Editor maupun Jupyter Notebook.
Dalam hal ini, yang paling mudah untuk memulai menjalankan python bisa melalui terminal.
Cara Menjalankan Python di Linux
- Buka terminal.
- Ketik perintah
python3
lalu ENTER. - Tuliskan script Hello World pertama mu di python :
print("Hello World")
- Tekan tombol ENTER di keyboard untuk menjalankan script python nya.
Selamat, Kamu sudah berhasil menjalankan Hello World pertama mu di python.
Untuk keluar dari python terminal, Kamu bisa tekan CTRL + Z
atau ketikan perintah exit()
Cara Menjalankan Python di Mac OS
- Buka terminal.
- Ketik perintah
python3
lalu ENTER. - Tuliskan script Hello World pertama mu di python :
print("Hello World")
- Tekan tombol ENTER di keyboard untuk menjalankan script python nya.
Selamat, Kamu sudah berhasil menjalankan Hello World pertama mu di python.
Untuk keluar dari python terminal, Kamu bisa tekan Command + Z
atau ketikan perintah exit()
Cara Menjalankan Python di Windows
- Buka terminal.
- Ketik perintah python lalu ENTER.
- Tuliskan script Hello World pertama mu di python :
print("Hello World")
- Tekan tombol ENTER di keyboard untuk menjalankan script python nya.
Selamat, Kamu sudah berhasil menjalankan Hello World pertama mu di python.
Untuk keluar dari python terminal, Kamu bisa tekan CTRL + Z
atau ketikan perintah exit()